Logo Lintasterkini

Satgas TMMD Ke-106 Kodim 1418 Mamuju Sasar Masjid

Aroelk Lintas Terkini
Aroelk Lintas Terkini

Minggu, 06 Oktober 2019 16:53

Satgas TMMD Ke-106 Kodim 1418 Mamuju Sasar Masjid

MATENG — Selain sasaran fisik berupa pembangunan Dueker dan perintisan jalan, anggota Satgas TMMD ke-106 Kodim 1418/Mamuju juga menyasar perehaban Masjid di lokasi TMMD di Desa Sanjango Kecamatan Karossa Kabupaten Mamuju Tengah (Mateng).

Dan Satgas TMMD ke-106 Kodim 1418/Mamuju, Kolonel Inf Suyitno mengatakan, perehaban Masjid merupakan salah satu dari beberapa sasaran fisik pada TMMD ini.

“Kali ini, sasaran fisik TMMD juga diarahkan pada perehaban Masjid. Anggota Satgas bahu membahu bersama masyarakat untuk pembuatan teras Masjid ,” kata Kolonel Inf Suyitno, Minggu (6/10/2019).

Menurut Suyitno, pihaknya sangat mengapresiasi respon masyarakat yang begitu antusias untuk terlibat dalam setiap kegiatan Satgas TMMD.

“Alhamdulillah, kegiatan ini mendapat respon positif dari warga karena Masjid adalah salah satu bangunan terpenting bagi masyarakat yang digunakan sebagai tempat ibadah,” ujarnya. (*)

 Komentar

 Terbaru

Pendidikan02 Mei 2024 16:13
PLN Icon Plus Semarakkan Hardiknas 2024 di SMK-SMTI Makassar
MAKASSAR – PLN Icon Plus SBU Regional Sulawesi & IBT memeriahkan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024 dengan menyelenggarakan berbagai kegi...
Pendidikan02 Mei 2024 15:52
20.200 Mahasiswa Baru Unhas Ikuti Seleksi UTBK
MAKASSAR – Dalam rangka seleksi nasional, Universitas Hasanuddin (Unhas) kembali menggelar Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) dengan semangat ...
News02 Mei 2024 13:05
Wali Kota Makassar Apresiasi Implementasi 18 Revolusi Pendidikan
MAKASSAR – Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto, mengapresiasi konten 18 Revolusi Pendidikan di Makassar yang merupakan ...
Pendidikan02 Mei 2024 09:54
LLDIKTI IX Raih Penghargaan Kinerja Anggaran Terbaik Kemdikbudristek
MAKASSAR – Sivitas akademika Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menyampaikan ucapan selamat dan apresiasi setinggi-tingginya kepada Kep...