Logo Lintasterkini

Terkait Sabu 10 Kg di Parepare, Tiga Ditetapkan Tersangka

Muh Syukri
Muh Syukri

Minggu, 07 Februari 2016 14:02

Sejumlah tersangka saat diamankan aparat Polres Parepare
Sejumlah tersangka saat diamankan aparat Polres Parepare

PAREPARE – Setelah melalui pemeriksaan intensif, Polres Parepare akirnya menetapkan tiga orang sebagai tersangka penyelundupan sabu seberat 10 Kg.

“Untuk tiga orang, masing-masing Makmur, Hartono, Sudi, sudah kami tetapkan sebagai tersangka. Sementara, Sugiarto yang bertindak sebagai Sopir, masih kami didalami perannya,” jelas Kapolres Parepare, AKBP Alan Gerrit Abast.

Berdasarkan Pengakuan tersangka, kata Alan, mereka telah meloloskan tiga hingga empat kali pengiriman barang lewat jalur Pelabuhan Nusantara. Namun, pengiriman yang terakhir ini yang terbesar.

“Dari pengakuan para pelaku, sudah ada tiga atau empat kali pengiriman yang mereka loloskan dengan jumlah barang sekitar 2 sampai 5 Kilogram sabu sabu,” ungkapnya.

Atas kerja keras mereka dalam menyelundupkan barang haram ini, seorang pelaku mengaku diberi upah sebanyak Rp 5 Juta untuk setiap kali pengiriman. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...