Logo Lintasterkini

VIDEO : Penjelasan Adpidsus Terkait Penangkapan Mantan Staf UIN

Muh Syukri
Muh Syukri

Jumat, 14 Oktober 2016 09:30

VIDEO : Penjelasan Adpidsus Terkait Penangkapan Mantan Staf UIN

MAKASSAR – Asisten Pidana Khusus (Aspidsus) Kejati Sulsel Tugas Utoto, mengaku sudah lama memburu mantan staf bendahara Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar, Sofyan (40). Ia sudah menjadi Daftar Pencarian Orang (DPO) Kejati Sulsel sejak Mei 2015 lalu.

Tersangka sendiri ditangkap pihak Kejati Bidang Tindak Pidana Khusus Tipikor, Jumat (14/10/2016) dini hari. Pelaku yang merupakan lulusan S2 dan berstatus PNS ini ditangkap terkait kasus korupsi di kampus tersebut.

Penangkapan oknum PNS itu sesuai berkas perkara No Reg : PDS-09/R.4.5/Fd.1/10/2016. Pelaku merupakan Daftar Pencarian Orang (DPO) terkait kasus penyalahgunaan dana anggaran pada bulan Januari hingga Desember 2013. Dimana pada saat itu dilakukan pelaksanaan praktikum mahasiswa yang anggarannya bersumber dari Badan Layanan Umum (BLU), senilai Rp1,8 miliar. (*)

 Komentar

 Terbaru

News01 November 2025 00:33
Munafri Torehkan Prestasi Nasional, Antar Makassar Raih Penghargaan Smart City Terbaik 2025
MAKASSAR – Baru delapan bulan memimpin, kiprah Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin (Appi), mulai menuai buahnya. Di bawah kepemimpinannya, rod...
News31 Oktober 2025 21:08
Mitigasi Bencana Banjir, Gubernur Sulsel Normalisasi Sungai Suli di Luwu Senilai Rp18,7 Miliar
MAKASSAR – Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman meluncurkan program normalisasi Sungai Suli di Kabupaten Luwu dengan angga...
News31 Oktober 2025 21:00
GMTD Berbagi Paket Sembako ke Masyarakat Sekitar Tanjung Bunga 
MAKASSAR – LippoLand, melalui PT Gowa Makassar Tourism Development Tbk. (GMTD), pengembang kawasan terpadu Tanjung Bunga Makassar, memperlihatkan ke...
News31 Oktober 2025 19:45
LAZ Hadji Kalla Dorong Kemandirian Petani Loka Pere di Majene Lewat Program Desa Bangkit Sejahtera
MAJENE – Para petani di Desa Adolang Dhua, Kecamatan Pamboang, Kabupaten Majene, Sulawesi Barat, kini menatap masa depan pertanian yang lebih me...