Logo Lintasterkini

Olah TKP, Korban Diperkirakan Sudah Tiga Hari Tewas

Muh Syukri
Muh Syukri

Senin, 16 Januari 2017 22:35

Polisi membuat police line di lokasi
Polisi membuat police line di lokasi

GOWA – Gabungan personel Satreskrim Polres Gowa dan Unit Resmob Polda Sulsel, masih melakukan olah TKP di rumah ditemukannya mayat alumni Farmasi, Universitas Indonesia Timur (UIT), Perumahan Yusuf Bauty Blok A/5. Jalan Manggarupi, Kelurahan Paccinningan, Kecamatan Somba Opu, Senin (16/1/2017) malam.

Olah TKP ini dipimpin langsung oleh Kanit Resmob Polda Sulsel, Kompol Moch Yunus Saputra.

Pantauan wartawan lintasterkini.com,tidak ada barang korban yang hilang. Motor matic korban masih terparkir di ruang tamu.

Menurut keterangan Kapolsek Somba Opu, Kompol Prabowo korban meninggal secara tidak wajar dengan luka gorik di leher.

“Mahasiswi tersebut meninggal tidak wajar dengan luka gorok di leher, diperkirkan mayat sudah 3 hari sebelum ditemukan,”ujarnya. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...