Logo Lintasterkini

Nikmatnya Nasi Goreng Teripetai Khas Hotel Santika Makassar 

Fakra
Fakra

Jumat, 16 Februari 2024 17:12

Hotel Santika Makassar menawarkan menu “Nasi Goreng Teripetai” yang dibandrol dengan harga Rp45.000/nett free es teh.
Hotel Santika Makassar menawarkan menu “Nasi Goreng Teripetai” yang dibandrol dengan harga Rp45.000/nett free es teh.

MAKASSAR Nasi goreng menjadi salah satu kuliner yang populer di Indonesia. Cara pembuatannya yang praktis serta ekonomis jadi alasan tersendiri nasi goreng banyak diminati berbagai kalangan.

Masakan satu ini ternyata juga dapat dinikmati dengan beragam varian di dalamnya. Salah satunya dengan menambahkan petai dan teri. Buat pencinta kedua bahan ini, kamu wajib mencobanya.

Nasi goreng ini bisa disajikan untuk sarapan dan malam malam. Jika ingin mencicipi nasi goreng tersebut, kali ini Hotel Santika Makassar menawarkan menu “Nasi Goreng Teripetai” yang dibandrol dengan harga Rp45.000/nett free es teh.

“Perpaduan pete yang beraroma khas dicampur dengan teri akan membuat siapa saja ketagihan. Apalagi dimasak dengan bumbu pilihan, rasanya makin enak,”ujar Rosa Indah selaku Sales Manager.

Tak hanya bagi yang menginap di Hotel Santika Makassar saja, bagi pengunjung dari luar pun yang ingin makan siang atau makan malam bareng teman atau keluarga juga bisa memesan makanan tersebut di restoran yang nyaman di Hotel Santika Makassar.

Pemesanan bisa dilakukan melalui telepon di 0411-363-2233. Promo menarik lainnya juga dapat diakses melalui aplikasi MySantika yang dapat didownload di playstore ataupun di IOS. Keuntungan lebih banyak dengan mendaftar sebagi member My Value.(***)

 Komentar

 Terbaru

Hukum & Kriminal25 Oktober 2024 10:47
Dokter Dianiaya di IGD Rumah Sakit Makassar, Pelaku Langsung Ditangkap
MAKASSAR – Sebuah video penganiayaan terhadap seorang dokter di Makassar menjadi viral di media sosial. Kejadian ini terjadi di Rumah Sakit Otak...
Ekonomi & Bisnis25 Oktober 2024 10:37
BRI Perkuat Sinergi dengan Badan Kepegawaian Negara untuk Peningkatan Layanan Perbankan
JAKARTA – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) kembali menjalin sinergi strategis dengan Badan Kepegawaian Negara (BKN) melalui penandatanga...
Nasional24 Oktober 2024 20:04
Bakamla RI Intercept China Coast Guard Coba Masuk Kembali ke Wilayah Yurisdiksi Indonesia
Berselang satu hari, Kapal China Coast Guard (CCG) 5402 kembali memasuki wilayah Yurisdiksi Indonesia, tepatnya di Laut Natuna Utara, pada Kamis (24/1...
Pemerintahan24 Oktober 2024 18:12
Bupati Adnan Minta Alat Kelengkapan Dewan Segera Dibentuk
GOWA – Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan didampingi Wakil Bupati Gowa, Abdul Rauf Malaganni, menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Pimpi...