Logo Lintasterkini

Ratusan Pemuda di Kota Makassar Peringati Hari Bumi

Muh Syukri
Muh Syukri

Jumat, 22 April 2016 00:26

Ratusan Pemuda di Kota Makassar Peringati Hari Bumi

MAKASSAR – Sejumlah mahasiswa dan organisasi pemuda yang tergabung dalam KPA (Kelompok Pecinta Alam), pada hari Kamis (21/4/2016), melakukan kampanye peringatan jelang Hari Bumi yang jatuh pada hari Jumat (22/42016).

Sekira pukul 13.10 Wita, ratusan pemuda dari Forum Mapala UNM yang dipimpin Jalak sebagai Jenderal Lapangan melakukan kampanye sebagai bentuk apresiasi aksi untuk bumi.

Diantara organisasi pecinta alam yang hadir
Terdiri dari Mpas Mimesis, Mpas Maestro, Mpas Trisula, Maekpa, Wanapanca, Marabunta Madipala, Mahopala, Gleocapsa, Kontur Geografi, Mapala Teknisi, Mapala Pmk dan Mapala.

Hari Bumi sendiri adalaH hari pengamatan tentang bumi yang dicanangkan setiap tahun pada tanggal 22 April dan diperingati secara internasional. Dimana Hari Bumi dirancang untuk meningkatkan kesadaran dan apresiasi terhadap planet yang ditinggali manusia ini yaitu bumi.
Ratusan mahasiswa yang mengkampanyekan hari bumi di Kota Makassar, selain melakukan orasi secara bergantian mnggunakan megaphon. Juga membentangkan spanduk yg bertuliskan”Selamat Hari Bumi” Forum Mapala UNM”

Aksi ini di mulai dari depan kampus UNM parang tambung jalan Mallengkeri dan dilanjutkan berjalan kaki menuju batas kota Makassar Gowa dan melakukan aksi sekira 10 menit berlanjut ke depan terminal Mallengkeri kemudian lanjut berjalan kaki menuju depan Kampus UNM di jalan AP Pettarani, Kota Makassar.

Adapun inti dari kegiatan tersebut, agar seluruh manusia di muka bumi ini mewujudkan keadilan Ekologi untuk memulihkan bumi dari kerusakan serta menghentikan Eksploitasi alam. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...